ZenCreator
No Result
View All Result
  • Contents
  • News
  • Event
  • Promotion
  • Review
  • Tips
  • Video
    • TVC
SUBSCRIBE
  • Contents
  • News
  • Event
  • Promotion
  • Review
  • Tips
  • Video
    • TVC
No Result
View All Result
ZenCreator
No Result
View All Result

Lakukan 5 Hal Ini Agar Laptop Terjaga dengan Baik

bairuindra by bairuindra
07-06-2022
Reading Time: 3 mins read
1
Lakukan 5 Hal Ini Agar Laptop Terjaga dengan Baik

Lakukan 5 Hal Ini Agar Laptop Terjaga dengan Baik – Perawatan laptop sangat penting sekali mengingat perangkat ini merupakan pendukung aktivitas.

Daftar Isi:

Toggle
    • 6 Telegram Video Downloader
    • 5 Cara Mengatasi Microphone Zoom Tidak Berfungsi di Laptop
    • 6 Perbedaan CapCut PC dan Android, Lebih Bagus yang Mana?
  • Pasang Anti Gores di Layar
  • Sarung atau Pelindung pada Keyboard
  • Dukungan Kipas di Bawah Laptop
  • Shut Down Lebih Baik daripada Sleep
  • Clean Master atau Cuci dengan Sejenisnya

BACAJUGA

6 Telegram Video Downloader

5 Cara Mengatasi Microphone Zoom Tidak Berfungsi di Laptop

6 Perbedaan CapCut PC dan Android, Lebih Bagus yang Mana?

Dalam menjaga perangkat laptop, Anda harus memiliki kriteria tersendiri mengingat barang ini sangat sensitif sekali apabila tersentuh sesuatu, jatuh atau terhantuk bahkan tumpah air di atas keyboard.

Apa yang harus dilakukan saat laptop mengalami kerusakan? Tentu saja harus segera diperbaiki.

Namun sebelum itu, sebaiknya Anda melakukan 5 hal ini terlebih dahulu dalam menjaga laptop. Apa saja?

Baca Artikel Selengkapnya

Pasang Anti Gores di Layar

Ringan sekali hal ini. Namun jika Anda memiliki laptop dengan layar terbaik maka tidak ada salahnya untuk memasang anti gores.

Anti gores yang terpasang untuk menghindari kerusakan saat bergesekan dengan debu atau percikan air.

Anti gores juga pelindung dari hal-hal lain berupa tergesek antara layar dengan keyboard yang menyebabkan layar tergores.

Jika layar tergores maka dapat dipastikan bahwa pekerjaan Anda akan terhambat.

Sarung atau Pelindung pada Keyboard

Keyboard merupakan hal sensitif lain yang patut dijaga dengan baik. Sebagaimana diketahui bahwa di bawah keyboard terdapat perangkat utama dalam menjalankan laptop.

Maka dengan memasang pelindung keyboard akan terhindar dari masuknya debu atau masuknya air jika Anda tanpa sengaja menumpahkanya di atas keyboard.

Jika air tumpah di atas keyboard dapat dipastikan bahwa perangkat lain (motherboard) akan mengalami kerusakan lebih parah.

Dukungan Kipas di Bawah Laptop

Kipas pendukung ini bisa dibeli pada toko-toko laptop. Bagi Anda yang bekerja hampir 24 jam dengan laptop tentu saja sangat membutuhkan kipas pendukung ini.

Kipas pendukung ini akan mendinginkan laptop yang dipaksa bekerja tanpa henti. Ini penting dilakukan untuk mendinginkan motherboard yang terdiri dari perangkat-perangkat utama dalam menjalankan mesin laptop.

Shut Down Lebih Baik daripada Sleep

Jangan sepelekan shut down laptop Anda. Jika Anda ingin istirahat lebih dari 15 menit maka pilihan terbaik bukanlah sleep melainkan shut down (mati total dari laptop).

Shut down akan mematikan kinerja laptop secara keseluruhan sehingga tidak akan terjadi sesuatu apabila terjadi pemendekan arus.

Jika Anda memilih sleep bisa dipastikan bahwa laptop terus bekerja sedangkan ia dalam kondisi mati. Laptop bisnis terbaik membutuhkan semua ini agar bertahan lama.

Clean Master atau Cuci dengan Sejenisnya

Sesekali Anda butuh menyegarkan kembali kinerja laptop dengan mengaktifkan Clean Master.

Hal ini perlu dilakukan agar laptop menempatkan kembali file-file sampah pada tempatnya.

Dengan melakukan Clean Master maka Anda akan mendapatkan kembali kinerja terbaik dari laptop yang telah lelah bekerja seharian.

Tags: VivoBookZenBook
ShareSendShareShare
  • Sale! ASUS Vivobook A1405VA

    ASUS Vivobook A1405VA VIPS751 VIPS752 – Powerful Laptop

    12.799.000  Original price was: 12.799.000 .11.799.000 Current price is: 11.799.000 .
    BUY
  • Sale! ASUS Vivobook 14 M1405

    ASUS Vivobook 14 M1405YA-VIPS752 – Cool Silver

    10.499.000  Original price was: 10.499.000 .9.939.000 Current price is: 9.939.000 .
    BUY
  • Sale! ASUS Vivobook S14 Flip OLED TP3402VA-OLEDS554TM

    ASUS Vivobook S14 Flip OLED TP3402VA-OLEDS554TM

    14.299.000  Original price was: 14.299.000 .13.499.000 Current price is: 13.499.000 .
    BUY
bairuindra

bairuindra

Writer & Teacher Blogger | Pemenang Writingthon Asian Games 2018 oleh Kominfo dan Bitread | [email protected] | https://www.bairuindra.com/ |

Artikel Terkait

cara membuat thumbnail tiktok
Tips

6 Cara Membuat Thumbnail TikTok agar Terlihat Semakin Lebih Menarik

16/10/2025
Cara Menentukan Niche untuk Sosial Media
Tips

5 Cara Menentukan Niche untuk Sosial Media Biar Konten Lebih Terarah

12/10/2025
3 Perbedaan Content Planner dan Content Creator
Tips

7 Skill Wajib Konten Kreator Kalau Mau Sukses di Tahun 2025 Ini

11/10/2025
Next Post
Cara Menghidupkan Laptop Windows 10 Dengan Benar

Cara Menghidupkan Laptop Windows 10 Dengan Benar

Comments 1

  1. Avatar Galeri PAK DIMAS says:
    3 years ago

    good news

    Reply

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Artikel Populer

Ukuran Header Google Form Terbaru 2025

Ukuran Header Google Form Terbaru 2025, Jangan Sampai Salah, ya!

11/03/2025
Rekomendasi Aplikasi Online untuk Menulis Not Balok

Rekomendasi Aplikasi Online untuk Menulis Not Balok

10/06/2022
cara promosi di Google

7 Cara Promosi di Google, Pasang Iklan yang Efektif di Website

17/01/2025
6 Perbedaan CapCut PC dan Android, Lebih Bagus yang Mana?

6 Perbedaan CapCut PC dan Android, Lebih Bagus yang Mana?

21/07/2024
cara setting dns tiarap

Tutorial Cara Setting DNS Pribadi Tiarap di HP Android/iOS

20/04/2024
4 Cara Kerja Algoritma Facebook

Cara Kerja Algoritma Facebook Terbaru 2025, untuk Strategi Konten Maksimal

16/02/2025
No Result
View All Result

© 2024 Zencreator - Unlock Your Creativity.

No Result
View All Result
  • Contents
  • News
  • Event
  • Promotion
  • Review
  • Tips
  • Video
    • TVC

© 2024 Zencreator - Unlock Your Creativity.

Are you sure want to unlock this post?
Unlock left : 0
Are you sure want to cancel subscription?