Halo ZenCreators! Terima kasih banyak kepada semua peserta yang telah berpartisipasi dalam lomba video kreatif “Apa yang Akan Kalian Lakukan Jika Punya ASUS Zenbook Duo” yang diselenggarakan oleh ASUS Indonesia. Kami sangat terkesan dengan berbagai ide brilian dan kreasi menakjubkan yang telah dikirimkan.
Setelah menilai dengan seksama, akhirnya kami telah menentukan para pemenangnya! Berikut adalah list Pemenang Lomba ASUS Indonesia x Riswan Zone mulai dari Juara 1 hingga Juara Favorit.
Masing-masing mendapatkan Hadiah: E-wallet (OVO/Gopay) dengan TOTAL HADIAH Rp 2.000.000
Selamat kepada para pemenang! Untuk para pemenang, silakan DM melalui instagram ASUS Indonesia di @asusid untuk mengonfirmasi data dan mengatur pengambilan hadiah.
Bagi penerima OVO Voucher, pastikan nomor telepon yang terhubung dengan akun OVO telah siap. Bagi yang belum beruntung kali ini, jangan berkecil hati.
Kompetisi berikutnya akan segera datang, dan kami sangat menantikan kontribusi dan partisipasi kalian kembali!
Discussion about this post